02Nov2023

Sosialisasi LPK Prince of The Sea & LPK Sukma Medika

 

Pada hari ini 2 November 2023, LPK Prince of The Sea & Sukma Medika mengadakan sosialisasi ke kelas XII periode tahun ajaran 2023-2024. Dikesempatan tersebut para siswa terlihat antusisas mengikuti kegiatan ini guna menunjang bahkan menambah referensi dan pengalaman setelah lulus nantinya untuk bekerja.

Dibaca 141x

0 Komentar

Tinggalkan Komentar

 

Informasi

SMK Negeri 1 Blado

NPSN 69756066
Jl. Blado-Kalipancur KM.02 Desa Cokro Kecamatan Blado
TELEPON0285 448826
EMAIL[email protected]
WHATSAPP0895400728282