Berita Terbaru

Roadmap

Terbit : Rabu, 7 Okt 2020
Kepala Sekolah dan Manajemen telah menyiapkan roadmap untuk jajaran pegawai di SMKN 1 BLADO. Disiapkannya roadmap ini guna menjadi acuan/tujuan supaya setiap target tercapai sesuai rencana.

Fitri At Home 1441H

Terbit : Jumat, 22 Mei 2020
Pada kesempatan yang fitri ini kepala sekolah SMK Negeri 1 Blado menyempatkan memberikan sambutan dan semangat untuk segenap keluarga besar SMK Negeri 1 Blado meski ditengah pandemi Covid-19. Selamat Hari..

Pengumuman Kelulusan Angkatan 2019/2020

Terbit : Sabtu, 2 Mei 2020
Selamat pagi anak anakku kelas XII. Semoga kesehatan dan keberkahan senantiasa melingkupi anda. Perjalanan dan kisah anda sebagai Pelajar mengalami dinamika yang luar biasa hebat, seiring waktu akan menjadi pengalaman..

Peduli Dampak Corona

Terbit : Kamis, 30 Apr 2020
Sebagai wujud kepedulian keluarga SMK N 1 Blado terhadap dampak covid-19 kepada masyarakat sekitar, maka pada hari rabu tgl 29 april 2020 Bapak/Ibu guru dan karyawan diwujudkan dalam sumbangsih baik..

Kebanggaan Almamater, di rasakan Kepala Sekolah kepada siswanya

Terbit : Selasa, 14 Apr 2020
Rasa bangga Bu Muji terhadap 3 siswanya yang telah lolos SNMPTN tahun 2020 ini, di temui di sekolahan saat minta legalisir rapot guna melengkapi pemberkasan. “Selamat kepada Anak anakku Peserta..

PROGRAM BELAJAR JARAK JAUH SMK NEGERI 1 BLADO BERSAMA POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA (PENS)

Terbit : Jumat, 6 Mar 2020
Dalam rangka mendukung program Merdeka Belajar dan Kampus Merdeka yang digaungkan oleh Pemerintah Republik Indonesia di tahun 2020 ini, maka SMK Negeri 1 Blado yang terletak dibagian selatan Kabupaten Batang..

Lomba Kihajar Dewantara BPTIK Prov Jateng

Terbit : Jumat, 6 Mar 2020

RAPAT KOMITE SMKN 1 BLADO

Terbit : Selasa, 8 Okt 2019
Rapat Komite dengan orang tua wali diadakan di gedung NU Blado pada tanggal 19 September 2019. Rapat membahas tentang pelaporan penggunaan dana dan rencana pengembangan sekolah. Acara dilanjutkan dengan sosialisasi..

Sejarah SMKN 1 BLADO

Terbit : Senin, 7 Okt 2019
SMK Negeri 1 Blado berdiri pada tanggal 5 April tahun 2012, sesuai dengan Surat Keputusan Bupati Batang Nomor 148/2012 dan Surat Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga nomor 421.3/011/2013..

KBO – KPTA ( Kemah Bakti Osis & Kemah Penerimaan Tamu Ambalan ) 2019

Terbit : Selasa, 6 Agu 2019
Pagilaran – Sesuai dengan program Kerja Kesiswaan SMK N 1 BLADO setiap tahun pelajaran baru, kelas X mengikuti kegiatan KBO – KPTA ( Kemah Bakti Osis & Kemah Penerimaan Tamu..
Tari Serabi Kali Beluk

Tarian Serabi Kali Beluk pada Borobudur International Arts and Performances Festival 2019

Terbit : Selasa, 9 Jul 2019
Magelang – Borobudur International Arts and Performances Festival (BIAPF) 2019, berlangsung selama 3 hari. Acara ini menampilkan kesenian dari 35 kabupaten/kota di Jawa Tengah dan luar negeri. Salah satu kesenian yang ditampilkan..
In House Training 2019

In House Training (IHT) 2019

Terbit : Jumat, 31 Mei 2019
In House Training SMK N 1 Blado tahun ini berfokus pada pembahasan E-KTSP, Teaching Factory, dan Penyusunan Soal HOTS Berbasis Android. Acara ini bertujuan untuk mempersiapkan SMKN 1 Blado menerapkan..

Informasi

SMK Negeri 1 Blado

NPSN 69756066
Jl. Blado-Kalipancur KM.02 Desa Cokro Kecamatan Blado
TELEPON0285 448826
EMAIL[email protected]
WHATSAPP0895400728282